Mau berbagi sedikit Kata - Kata Hati Seorang Ayah,yang slalu menemani dalam setiap hari - hari indahku..
"Seorang Ayah adalah seseorang yang siap mendidik anak, menghibur anak dikala sedih maupun senang, dan menghidupi anaknya" #AzharQuotes
"Gambaran seorang Kakek tercermin pada ayahmu, dan gambaran seorang cucu tercermin pada ayahnya." #AzharQuotes
"Tak usah takut ketika Ayah memarahimu, bukan berarti Ayh marah ataupun benci, sebenarnya hati Ayah ttak ingin kamu terjerumus ke hal - hal yang tak baik buat dirimu. " #AzharQuotes
"Ayah akan memberikan segalanya buat anak, namun yang ada anak yang tak tau betapa sulitnya seorang ayah harus bekerja." #AzharQuotes
"Ayah yang baik adalh ayah yang selalu berfikir tentang keluarga dirumah, bukan berfikir tentang mencari keluuarga diluar rumah." #AzharQuotes
"Sesulit - sulitnya ayah bekerja, dia pasti menyisihkan hasil kerjanya untuk anaknya , walaupun hanya sedikit sekalipun." #AzharQuotes
"Apa kau tak sadar? Ayah hidup untuk keluarga, terutama anaknya, sedangkan dirimu hidup untuk apa? Tak memikirkan Ayahmu? Tak memperhatikan Ayahmu? Sungguh betapa besar hati seorang Ayah." #AzharQuotes
"Sering kali kamu mengecewakan Ayah, tapi apakah kamu sadar tentang hati seorang Ayah? Dia slalu membimbingmu untuk tidak mengecewakan Orang Lain diluar lingkungan keluarga." #AzharQuotes
Sign up here with your email
ConversionConversion EmoticonEmoticon